Cinta itu adalah sebuah perasaan yang tidak ada seorangpun bisa mengetahui kapan datangnya, bahkan sang pemilik perasaan sekalipun. Jika kita sudah mengenal cinta, kita akan menjadi orang yang paling berbahagia di dunia ini. Akan tetapi, bila cinta kita tak terbalas, kita akan merasa bahwa kita adalah orang paling malang dan kita akan kehilangan gairah hidup. Dengan cinta, kita bisa belajar untuk menghargai sesama, serta berusaha untuk melindungi orang yang kita cintai,
Cinta merupakan anugerah yang tak ternilai harganya dan itu di berikan kepada makhluk yang paling sempurna, manusia. Cinta tidak dapat diucapkan dengan kata-kata, tidak dapat dideskripsikan dengan bahasa apapun. Cinta hanya bisa dibaca dengan bahasa cinta dan juga dengan perasaan. Cinta adalah perasaan yang didalam sanubari lubuk hati yang tedalam yang bisa membawa kita melayang kedunia Fana yang penuh dengan mimpi indah.
OPINI : Kita sebagai manusia harus saling kasih mengasihi karena kita hidup di bumi ini sudah di ciptakan pasang pasangan hidup, tidak hanya itu kita juga adalah makhluk sosial dimana harus saling membantu sesama manusia dan saling menghargai satu sama lain . (YUDIE SETYADI/17111628 -1KA30-)
sumber :
http://instingcinta.blogspot.com/2011/05/arti-cinta-dan-pengertian-cinta.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar